Keanekaragaman Hayati
Keanekaragaman hayati adalah keanekaragaman Makhluk Hidup yang dapat dilihat dari:
- Tingkat gen
Merupakan keanekaragaman yang terjadi antara individu 1 dengan lainnya
yang masih dalam satu spesies
- Tingkat Jenis
Merupakan keanekaragaman individu yang berbeda spesies, memperlihatkan adanya variasi bentuk kenampakan dan variasi sifat lainnya antara yang satu dengan spesies lainnya.
- Tingkat Ekosistem
Makhluk hidup yang beraneka ragam baik bentuk kenampakan dan sifat-sifat lainnya berinteraksi dengan lingkungan abiotiknya dan dengan jenis-jenis makhluk hidup lainnya
Kami membuat project tentang keanekaragaman gen dalam keluarga
kami harus memberi tahu persamaan antara kita dan keluarga kita.
bagus, miss harap kamu bisa slalu mengingat informasi tentang ciri-ciri Makhluk hidup. dan sbagai tambahan ciri-ciri makhluk hidup Tumbuh dan berkembang itu sejalan, jadi kamu harus tambahi informasi tentang Tumbuh dan Berkembang.
ReplyDelete